Ingin Kuliah Gratis? Simak Tips Jitu Raih Dermasiswa ini!

11.00.00 0 Comments

Tips Jitu Raih Dermasiswa - Setelah lulus SMA/SMK, pasti semua siswa ingin bisa melanjutkan sekolah ke jenjang yang lebih tinggi yaitu kuliah di perguruan tinggi. Tapi, tidak semua siswa bisa mewujudkan hal ini karena berbagai faktor seperti kurangnya dukungan keluarga, kondisi keuangan, dan sebagainya. Faktor yang paling utama adalah kondisi keuangan yang tidak memungkinkan. Padahal, ada cara lain untuk bisa kuliah secara gratis yaitu dengan mendapatkan dermasiswa baik dari dalam negeri maupun luar negeri.
Kuliah di Luar Negeri


Memang untuk mendapatkan dermasiswa bukanlah hal yang mudah butuh perjuangan besar untuk bisa lolos tes yang diberikan pihak pemberi dermasiswa. Kamu harus meluangkan banyak waktu untuk membaca buku dan berlatih mengerjakan soal-soal tes. Namun, tidak hanya urusan test masuk, ada banyak hal yang juga perlu dipersiapkan agar dapat raih dermasiswa. Berikut beberapa Tips Jitu Raih Dermasiswa.

Tips Jitu Raih Dermasiswa yang Perlu Diketahui

1.Cari informasi terkait dermasiswa sejak jauh-jauh hari
Tips yang pertama adalah mencari berbagai informasi terkait dermasiswa sejak jauh-jauh hari seperti daftar universitas dalam dan luar negeri yang rutin memberikan dermasiswa, informasi persyaratan yang biasa diberikan penyedia dermasiswa dan informasi lainnya. Hal ini sangat penting untuk penentuan jurusan dan perguruan tinggi yang kamu targetkan dan menyiapkan semua persyaratan yang dibutuhkan sedini mungkin.

2.Buat personal statement yang menarik
Setelah kamu menentukan target jurusan dan universitas yang diinginkan, mulailah membuat pernyataan pribadi (personal statement) yang menarik. Personal statement ini umumnya berisi alasan kenapa kamu layak meraih dermasiswa ini dibandingkan kandidat lain. Personal statement sering menjadi sorotan utama para penyedia dermasiswa, jadi tulislah personal statement semenarik dan sejujur mungkin.

3.Buat estimasi biaya sebaik mungkin
Selain personal statement, penyedia dermasiswa juga biasanya meminta perkiraan biaya hidup selama kuliah di tempat universitas tujuan. Kamu bisa memperkirakan kisaran biaya hidup dengan mencari informasi seputar universitas tujuan ataupun mencari teman yang sudah lebih dulu kuliah disana.

Demikianlah sedikit tips jitu raih dermasiswa yang bisa kamu lakukan, sebenarnya masih banyak sekali tips lainnya yang belum kamu ketahui. Agar peluangmu meraih dermasiswa lebih besar, kamu  bisa membaca seluruh tipsnya di buku JAMU LPDP.

Buku JAMU LPDP ini terdiri dari 307 halaman dengan DVD 4 Ebook, 34 Video dan 4 Guidebook. Ingin dapat kuliah gratis di DN/LN? buruan deh order buku JAMU LPDP ini di WA 0812 2587 1613 / PIN BB D1158D5B

Buku Jitu Untuk Sukses Raih Dermasiswa

Unknown

Some say he’s half man half fish, others say he’s more of a seventy/thirty split. Either way he’s a fishy bastard. Google

0 komentar: